"TERIMA KASIH" Anda telah memasuki Website Media Suara Online Terkini "SOT Jepara" Sebelum anda membaca semua berita yang telah kami rangkum sebelumnya kami akan jelaskan mengenai SOT Jepara ok... Suara Online Terkini adalah Media Online yang mampu menampung berbagai macam berita diantaranya Seputar Nasional, Metropolitan, Daerah, Ekonomi, Bisnis, Internasional, Sosial, Budaya, Agama, Pendidikan, Politik, Hukum, Kesehatan dll kami terima kritik dan saran melalui kontak kami.atau Hub: 085-229-333-371 Pin BB:7473F04F.
Headlines News :
Home » » MENIKMATI RUMAH BARU

MENIKMATI RUMAH BARU

Written By suaraonlineterkini on Rabu, 12 Oktober 2016 | 20.57

Kegiatan TMMD kodim 0719 Jepara
JEPARA - suaraonlineterkini.com - Dengan perasan tidak percaya apa yang dirasahkan oleh mbah Rumisih bersama keluarga yang dahulu rumahnya cuma hanya berupa gubuk tua dan reyot dengan tak lebih dari berukuran 3 X 4m² kini sudah menjadi rumah yang jauh lebih baik dan sangat layak untuk dihuni.

Kata Bambang menantu mbah Rumisih mengungkapkan rasa sangat bersyukur atas adanya program TMMD di desa beringin ini, sebab kedatangan pak TNI sangat membantu saya dan mertua dalam merenovasi total rumah mertua saya, sehingga rumah ini sudah terlihat baik dan bagus dimana dulu yang hanya berlantaikan tanah dan berdindingkan daun rumbai yang dianyam, sekarang sudah dikeramik dan ini semua berkat kebaikan bapak TNI.(11/10)

Ungkapan syukur juga disampaikan oleh para tetangga mbah Rumisih, “sekarang mbah bisa tidur dengan nyaman sebab dulu setiap kali datang musim penghujan kami semua khawatir kalo-kalo rumahnya roboh atau terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, sudah dipastikan rumah tersebut tiap kali turun hujan langsung bocor dimana-mana, kini dengan hadirnya bapak TNI berada disini semua masalah apapun teratasi”, Terang mbak Parti. (Pendim Jepara)

Share this post :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Maz Kizin | Redaksi
Copyright © 2014. Suara Online Terkini - All Rights Reserved
Template Created by SOT Jepara Published by Maz Kizin
Proudly powered by SOT Jepara